Saturday, May 18, 2013

BAHASA JEPANG


BAHASA JEPANG

KATA TUNJUK BENDA KORE, SORE, ARE

*Kosakata

-          hon :: buku
-          kaban :: tas
-          enpitsu :: pensil
-          keshigomu :: penghapus
-          kami :: kertas
-          tsukue :: meja
-          isu :: kursi
-          jisho :: kamus
-          pen :: bolpoin
-          zasshi :: majalah
-          shinbun :: koran
-          jitensha :: sepeda
-          jidoosha :: mobil
-          nan :: apa
-          megane :: kacamata

*Dalam bahasa Jepang, kata untuk menunjukkan benda ada tiga cara, yaitu ::

-          kore :: ini ( untuk menunjukkan benda yang dekat dengan pembicara )
-          sore :: itu ( untuk menunjukkan benda yang jauh dari si pembicara, tapi dekat dengan lawan bicara )
-          are :: itu ( untuk menunjukkan benda yang jauh dari si pembicara maupun lawan bicara )

contoh ::
-          kore wa kaban desu :: ini tas
-          sore wa shinbun desu ka :: apakah itu Koran ?
-          are wa nan desu ka :: itu apa ?

No comments:

Post a Comment